TOPOLOGI WIRELESS

Unknown // Jumat, 16 Oktober 2015


"Pembaca Yang Baik Adalah Yang Selalu Berkomentar Dan Share Artikel Kami , Terima Kasih "

Hai sobat edukasi sudah lama sekali Mr.J tidak memposting , nah kali ini Mr.j akan memposting tentang wireless tapi topologinya. Ada 2 topologi wireless diantaranya Ad- Hoc dan Wi-Fi.

  • Ad-Hoc
Merupakan mode jaringan WLAN yang sangat sederhana,karena ad-hoc ini tidak meemrlukan access poin (AP ) untuk saling berinteraksi. Setiap host cukup memiliki transmitter dan receiver wireless untuk berkomunikasi secara langsung satu sama lain. Kekurangan dari metode ini adalah komputer tidak bisa berkomunikasi dengan komputer pada jaringan yang menggunakan kabel. Selain itu daerah jangkauan pada metode ini terbatas pada jarak antara kedua komputer tersebut, dsni Mr.J ingin membari tahu bagaimana caranya membuat jaringan ad-hoc dengan membutuhkan 2 - 3 laptop fasilitass wireless " Ingat hanya wireless bukan Internet "


Langkah - langkah  windows7,Vista,8/ tested on Windows 7 :
  • Klik start
  • Control Panel
  • Network and Internet
  • Network and Sharing Center
  • lalu pilih set up a new connection or network
  • lalu pilih setup wirelless ad-hoc.
  • Masukkan nama jaringan yang ingin dibuat danjuga password bila perlu
  • kemudian next , dan SELESAI anda telah berhasil membuat jaringan ad-hoc
untuk mencobanya hubungkan laptop yang satu dengan jaringan ad-hoc yang dibuat tadi, kemudian ping server dengan cara buka cmd lalu ketikkan ping ( Ip Server ) , jika reply from******** maka anda telah terhubung ke jaringan ad-hoc yang dibuat tadi.
apabila ingin sharing file maka aktifkan terlebih dahulu file yang akan disharing.


"Pembaca Yang Baik Adalah Yang Selalu Berkomentar Dan Share Artikel Kami , Terima Kasih "


0 komentar